mitraberdaya

Pentingnya Kriptografi dalam Pengamanan Informasi

Salah satu cara untuk mengamankan informasi yang cukup efektif untuk menjamin keamanan informasi adalah penyandian atau kriptografi. Teknik penyandian sudah dikenal sejak lama untuk menjamin kerahasiaan, keandalan, maupun keaslian informasi yang dikirimkan oleh berbagai pihak. Berita asli (plain text) diubah menjadi bentuk lain (encrypt) yang sudah disepakati oleh para pihak menurut tata aturan kunci (key) […]

Pentingnya Kriptografi dalam Pengamanan Informasi Read More »

Pentingnya Penerapan Pengendalian Malware

Apa itu malware? Malware adalah perangkat lunak yang dibuat dengan tujuan memasuki dan merusak sistem komputer, jaringan, atau server tanpa diketahui oleh pemiliknya. Istilah malware sendiri diambil dari gabungan duat potongan kata yaitu malicious “berniat jahat” dan software “perangkat lunak”. Tujuannya tentu untuk merusak atau mencuri data dari perangkat yang dimasuki. Malware ada dikarenakan ada pihak yang sengaja membuat malware dengan tujuan yang tidak baik, misal

Pentingnya Penerapan Pengendalian Malware Read More »

Prinsip Dasar Kaizen

Perubahan diperlukan dalam proses bisnis suatu organisasi untuk menyesuaikan dengan situasi terkini. Kita mengharapkan perubahan yang cepat atau bahkan cenderung instan. Padahal seringkali perubahan tersebut tidak langsung membawa dampak yang signifikan. Perubahan memerlukan kebiasaan dan perbaikan secara berkelanjutan agar hasilnya optimal terlebih untuk perubahan yang bersifat jangka panjang. Kaizen merupakan salah satu prinsip perbaikan berkelanjutan

Prinsip Dasar Kaizen Read More »

Sistem Manajemen Keselamatan dan kesehatan Kerja (K3)

Keselamatan dan kesehatan Kerja (K3) telah menjadi isu krusial saat ini, bukan hanya pada skala nasional melainkan juga skala internasional. Setiap perusahaan diwajibkan untuk menerapkan persyaratan K3. K3 tidak lagi hanya milik perusahaan dibidang minyak dan gas, pertambangan, proyek konstruksi dan manufaktur, tetapi sudah merambah kesemua jenis perusahaan. Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) sebagai salah

Sistem Manajemen Keselamatan dan kesehatan Kerja (K3) Read More »

ISO 14001: SARANA MENCAPAI SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS

Oleh: Anastia Widianatasari Perkembangan ekonomi meningkat seiring dengan berkembangnya zaman dan IPTEK. Hal ini sejajar dengan mobilitas manusia yang semakin meningkat dan industri-industri tumbuh pesat. Namun, tanpa disadari meningkatnya jumlah industri menghasilkan lebih banyak limbah yang menyebabkan permasalahan lingkungan jika tidak dikelola dengan tepat. Limbah-limbah yang dialirkan ke sungai akan bermuara di laut sehingga menyebabkan

ISO 14001: SARANA MENCAPAI SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS Read More »